19 Juli 2017 BUMDes “BERKAH MANDIRI” Kalensari telah resmi dibuka untuk melayani konsumennya.

Sejak dibentuk pengurus BUMDes, menentukan nama, merasa kebingungan, belajar ke BUMDes lain dan sampai sekarang Puji Syukur Kehadlirat Illahi Rabbi pada hari ini 19 Juli 2017, BUMDes “BERKAH MANDIRI” Desa Kalensari telah resmi dibuka.

Mohon dukungan serta partisipasi lebih lanjut terutama warga masyarakat Kalensari dalam upaya menggairahkan kembali ekonomi pedesaan.

 

TIM BUMDes